STRATEGI PENGELOLAAN LAHAN KERING BERLERENG BERBASIS KONVERSI : Pengalaman Dari Gunung Mas, Kalimantan Tengah

Buku ini membahas tentang cara dan konsep mengelola lahan kering berbasis konservasi. Sebuah pengalaman di Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah. Sehingga daerah yang dijadikan lahan pertanian tetap memberikan nilai ekonomis, namun tetap menjaga kelestariannya. Ditulis oleh Vera Amelia, dosen pada fakultas Pertanian Universitas Palangka Raya. Diformat dengan ukuran 15 x 23 cm dan berisi 66 halaman. Peminat buku bisa mengontak Vera Amelia di 085245973403

Komentar

Postingan populer dari blog ini

JALAN MERAH SANG KOMBATAN

PERANG DAN PERBUDAKAN DI TANAH DAYAK

Well-Being and Productivity